Senin, 21 Mei 2018

Cara Penulisan Daftar Pustaka Yang Bersumber Dari Internet

Jika rujukan adalah artikel yang didapatkan dari laman website atau internet, maka ditulis link dari sumber artikel tersebut.
Contoh:
  1. We, Hasna. 2016. Fasilitas Kepabeanan, Perpajakan dan Lainnya untuk Kawasan Berikat, diakses dari https://portal-ilmu.com/fasilitas-kawasan-berikat/, pada 1 Januari 2018.
  2. We, Hasna. 2016. International Freight Forwarding, Jasa Pengurusan Dokumen dan Transportasi Ekspor Impor, diakses dari https://portal-ilmu.com/international-freight-forwarding/, pada 11 Desember 2017.
  3. Rachmadsyah, Shanti. 2010. Prosedur Angka Pengenal Importir (API). dalam http://www.hukumonline.com/klinik/detail/lt4cd8b3c795883/prosedur-angka-pengenal-importir-api-, diakses pada 5 Mei 2017.
  4. Deny, Septian. 2016. Jokowi: Pasar Ekspor ke Afrika Besar, tapi Belum Tergarap, dalam http://bisnis.liputan6.com/read/2864172/jokowi-pasar-ekspor-ke-afrika-besar-tapi-belum-tergarap, diakses pada 11 Maret 2018.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar